Senin, 20 Desember 2010

Ilmu Pengetahuan dan Teknologi bagi kehidupan Manusia


1.      Pengertian Ilmu Pengetahuan
Dari sudut pandang filsafat ilmu
·         Ilmu adalah pengetahuan yang sudah diklasifikasi, diorganisasi, disistimatisasi, dan diinterprestasi sehingga menghasilkan kebenaran objektif, sudah diuji kebenarannya dan dapat di uji ulang secara ilmiah.
·         Pengetahuan adalah segala sesuatu yang diketahui manusia melalui tangkapan panca indra, instuisi, dan firasat.
Secara etimologi
Ilmu berarti kejelasan, karena itu segala yang terbentuk dari akar katanya mempunyai ciri kejelasan.
Ilmu (science) dan pengetahuan (knowledge) mempunyai pengertian yang berbeda. Ilmu adalah pengetahuan yang telah memiliki sistematika tertentu atau memiliki ciri-ciri khas serta merupakan spesies dari genus yang disebut pengetahuan.

2.      Pengertian Teknologi
a.       Teknologi adalah salah satu unsur budaya sebagai hasil penererapan praktis dari ilmu pengetahuan.
b.      Teknologi merupakan ilmu tentang teknik.
c.       Teknologi adalah aplikasi dari prinsip-prinsip keilmuan sehingga menghasilkan sesuatu yang berarti bagi kehidupan manusia.

3.      Ilmu pengetahuan dan teknologi
Dari sudut pandang filsafat, ilmu lebih khusus dibandingkan dengan pengetahuan. Suatu pengetahuan dapat dikategorikan sebgai ilmu apabila memenuhi tiga unsur pokok, yaitu:
a.       Ontologi
b.      Efistimologi
c.       Aksiologi

4.      Penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi bagi kehidupan
Hal-hal yang bisa dilakukan manusia bagi kehidupan, yaitu
a.       Meningkatkan daya dukung lingkungan
b.      Mengembangkan potensi
c.       Pemanfaatan sumber daya alam menggunakan IPTEK.
d.      Manusia bisa menggunakan IPTEK dalam menciptakan sesuatu
Penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi bagi kehidupan, yaitu:
1.      Perekayasaan pertanian untuk meningkatkan daya dukung lingkungan, berupa:
·         Pemupukan (kimia dan organik).
·         Pengelolaan tanah yang lebih baik (mekanik).
·         Pemilihan bibit unggul (hayati).
·         Perbaikan pengairan melalui organisasi dan kelembagaan (sosial).
  1. Daya dukung lingkungan hutan, berupa:
·         Penggunaan mesin-mesin berat untu menebang pohon
Dampak positif dalam penerapan IPTEK
1.      Meningkatkan daya dukung lingkungan
  1. Meningkatkan kesejahteraan umat manusia
  2. Mempermudah pekerjaan
  3. Pengetahuaan semakin berkembang.
  4. Membuat manusia semakin kreatif dalam menciptakan sesuatu.
Selain itu, ada dampak negatifnya:
  1. Tekanan terhadap lingkungan, berupa:
·         Eksploitasi hutan, sungai, laut dan lain-lain.
  1. Menimbulkan masalah lingkungan, misalnya erosi, pencemaran, dan banjir.
  2. Ketimpangan-ketimpangan dalam kehidupan manusia dan lingkungannya yang berakibat kehancuran alam semesta.










Tidak ada komentar:

Posting Komentar